(28/01/2022)- Jurusan Administrasi Publik FISIP UIN Sunan Gunung Djati Bandung menggelar Diskusi dan Silaturahmi Persiapan Kuliah Umum bersama Prof. DR. Ir. GPH. Suyoko M. Hadikusumo, MBA., PhD (Chairman At The World Bank) di Aula Utama FISIP secara tatap muka dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. Dalam acara tersebut turut hadir Wakil Dekan 1, Ketua dan Sekretaris […]






